Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

5 Cara Meningkatkan Traffic Website

    Di era digital saat ini banyak sekali yang menafaatkannya. Mulai dari membangun website ataupun Blog untuk memasarkan dan memperkenalkan produk / bisnis mereka ataupun hanya sekedar membangun branding. Tetapi masih banyak yang belum memahami atau pun merasa putus asa. Dikarenakan traffic website yang mereka miliki tidak memiliki pengunjung atau visitor yang banyak. Tentu saja setiap pemilik website menginginkan traffic nya naik dari waktu ke waktu. Lalu, bagaimana cara meningkatkan traffic website?

    Ketika awal-awal membangun sebuah website, semua orang berusaha untuk berlomba-lomba meningkatkan traffic dengan berbagai cara. Dimulai dengan membuat konten secara konsisten, membagikannya ke teman, saudara ataupun ke media sosial dan lain sebagainya.

    Tapi, pernahkah kita merasakan bahwa traffic tidak kunjung meningkat. Terus bagaimana cara kita meningkatkan traffic? berikut ini tim seconds.id akan menjelaskan bagaimana caranya.

    1. Riset Keyword


    Pertama yang wajib kita lakukan untuk meningkatkan traffic website adalah dengan cara melakukan riset keyword.

    Meskipun ketika menulis artikel atau konten lebih cenderung ke berdasarkan hal-hal pribadi yang menarik tentu saja itu tidak disarankan kenapa, ketika tidak ada pengunjung atau orang yang tertarik maka traffic website akan sulit untuk ditingkatkan.

    Ketika kita melakukan riset keyword, kita dapat menemukan hal-hal menarik dan kata kunci yang sedang diminati atau dicari oleh orang-orang di Google.

    Lalu bagaimana kita dapat mencari keyword tersebut. Ada banyak sekali cara untuk melakukan riset keyword. Kita bisa menggunakan tools misalkan dengan Ahrefs, Google Keyword Planner, SEMrush dan lain-lain.

    Dikutik dari Ahrefs, kamu perlu menulis artikel atau konten dengan topik yang sedang dicari oleh banyak orang. Dengan begitu, Website yang kita miliki memiliki potensi untuk berada diperingkat tertinggi dalam pencarian google dan mendapatkan traffic yang banyak.

    dengan menggunakan tools tersebut, kita dapat dengan mudah menemukan ataupun menentukan keyword yang tepat untuk website kita.

    2. Judul Yang Menarik

        


    Mayoritas pengunjung akan lebih tertarik melihat atau mengklik sebuah artikel atau konten yang memiliki judul sangat menaril.

    Setelah kita menemukan dan menentuka keyword yang tepat untuk artikel atau konten pada website. Langkah selanjutanya adalah dengan membuat judul yang menarik atau click bait.

    Banyak sekali metodologi penulisan untuk membuat sebuah judul tampak menarik. Diantaranya dengan menambahkan angka, lis atau sebuah tanya.

    Contoj judul  yang menambahkan angka sehingga memiliki potensi pengunjung untuk mengklik "5 Cara Meningkatkan Traffic Website".

    3. SEO On Page


    At the end, Mbah Google akan memilih konten yang memiliki kualitas. Dan kita jangan sampai melupakan untuk tetap memaksimalkan SEO (Search Engine Optimazation) On Page. Dengan memaksimalkan SEO On Page sangat besar memiliki potensi meningkatkan traffic website.

    Membuat sebuah internal link di sebuah artikel atau konten dan menyertakan meta description aga pengunjung dapat dengan mudah mengetahui artikel atau konten kita dengan jelas.

    Tentu saja jangan lupa menambahkah sebuah gambar sehingga artikel atau kontan tidak membosankan.

    4. Kecepatan Website


    Meningkatkan traffic website jangan sampai luput dari perhatian kita mengenai kecepatan website yang kita miliki. Apakah website kita memiliki kecepatan yang baik atau malah loadingnya lama?

    Dikutik dari Neil Patel " 47% pengunjung mengharapkan website daapt dibuka dalam waktu 2 detik atau bahkan kurang. Di sisi lain, 40% orang akan meninggalkan website yang loadingnya lebih dari 3 detik.

    Dapat kita simpulkan, apabila website kita membutuhkan waktu loading yang lama para pengjung akan meninggalkan sehingga mengakibatkan terjadinya Bounce Rate.

    Apa sih itu Bounce Rate adalah presentase pengunjung yang meninggalkan website. Ketika bounce rate tinggi pada sebuah website, maka rangkin webiste pada halaman pencarian akan ikut turun.

    5. Komunitas 


    Internet Marketer, Pebisnis ataupun Blogger tentu memiliki komunitas tersendiri yang tersebar diberbagai macam forum seperti Facebook, Kaskus, Pinteres dan lain sebagainya.

    Kita dapat memilih atau bergabung dengan komunitas tersebut yang sesuai dengan website atau blog yang kita kelola. Selain untuk menambah jaringan kita juga bisa sekaligus mempromosikan website ke dalam komunitas tersebut.

    Demikian 5 cara meningkatkan traffic website, sangat mudah sekali untuk dapat melakukan dan mengaplikasikannya. Yang kita perlukan adalah kedisiplinan dan konsistensi dalam melakukan ha;-hal yang kita inginkan. 

    Baca Juga;